Senin, 23 Agustus 2010

Kwan Kong 2




Patung Kwan Kong, Sang Panglima Perang dalam sejarah China yang hidup di tahun 221 - 269 masehi.
Seorang jenderal yang dipuja karena kejujuran dan kesetiaannya, yang menjadi lambang tauladan seorang ksatria sejati, selalu menepati janji dan setia pada sumpahnya.
Sehingga Kwan Kong banyak dipuja dimasyarakat china, dari kelenteng, rumah pribadi, toko, pengadilan hingga ke markas organisasi mafia, gambarnya seringkali dipajang.
Para perkumpulan rahasia itu, biasanya melakukan sumpah sejati dihadapan Kwan Kong.

SOLDOUUT / TERJUAL